Home » » Puskesmas Campakamulya adakan Rakor Lintas Sektoral

Puskesmas Campakamulya adakan Rakor Lintas Sektoral

(19/7) Puskesmas Campakamulya melaksanakan Rakor Lintas Sektor mengenai Kegiatan Gerakan Masyasarakat (GERMAS) pada tanggal 19 Juli 2018. Rakor yang digelar di aula Puskesmas tersebut membahasa mengenai Sosialisasi Pelaksanaan Kegiatan di Poskestren atau Pose Ngetren. Rakor ini dihadiri oleh 2 (dua) Perwakilan Pondok Pesantren Terpadu yang mempunyai santri cukup banyak, yaitu Pondok Pesantren At Tafsiri dan Martaussibyan. Pada kesempatan ini diundang juga Ketua MUI Kecamatan dan Perwakilan Ulama yang ada di Kecamatan Campakamulya.

Rakor ini dibuka secara langsung oleh Camat Campakamulya, Iyus Yusuf, S.STP., M.Si dan dibahas mengenai teknik-teknik pelaksanaan Pos Kesehatan Pesantren (Poskestren) yang ada di 2 (dua) Pondok Pesantren tersebut. Berikut beberapa poto yang berkaitan dengan kegiatan ini:


Bagikan :

0 komentar:

Post a Comment

Mohon Untuk Tidak Memberikan SPAM
Marilah kita jalin Blogger yang bijak dan santun

CAMAT CAMPAKAMULYA